Novel Coronavirus Mewabah, Ayo Lakukan 4 Hal Ini!

Hai, Smart Ladies! Dunia saat ini tengah dilanda kecemasan akibat virus 2019-nCoV yang menyebar begitu cepat. Ribuan kasus terjadi, tidak hanya di negara asal kemunculan virus tersebut, tetapi sudah menyebar hingga ke beberapa negara. Khawatir? Sudah pasti. Pemerintah, para tenaga kesehatan, dan berbagai pihak bahu-membahu mengatasi masalah ini. Ada beberapa cara sederhana yang sepertinya bisa …

Novel Coronavirus Mewabah, Ayo Lakukan 4 Hal Ini! Selengkapnya »