Biasakan Membaca Buku Sejak Dini dan Temukan Manfaatnya!

Sebagian orang tua mungkin merasa malas bahkan enggan meluangkan waktu untuk membacakan buku kepada buah hatinya. Mereka mungkin berpikir bahwa si kecil belum mengerti jika dibacakan sebuah cerita. Tahukah Bunda, kebiasaan baik membaca buku sudah bisa dilakukan semenjak bayi masih di dalam kandungan. Ketika usia kehamilan memasuki tiga bulan. Pada masa ini, ia telah dapat mendengar …

Biasakan Membaca Buku Sejak Dini dan Temukan Manfaatnya! Selengkapnya »